BEKALI MAHASISWA NERS DENGAN KOMPETENSI KRITIS AGAR SIAP HADAPI MEA
UNIMUS | SEMARANG | (9-13/02/16) Program Studi Profesi Ners Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) menyelenggarakan pelatihan Basic Trauma & Cardiac Life Support (BT & CLS). Pelatihan yang berlangsung selama lima hari ini diikuti oleh semua mahasiswa ners dengan menghadirkan trainer dari tim Ambulan Gawat Darurat (AGD) 118 Jakarta. Pembukaan dihadiri oleh Dekan Fakultas Ilmu Keperawatan dan Kesehatan (Edy Soesanto, SKp., M.Kes.), Ka Prodi Profesi Ners (Ns. Siti Aisah, M.Kep., Sp.Kom.), dan Ketua Panitia (Ns. Mariyam, M.Kep., Sp.Kep.An.). (lebih…)